Tag: #genre

Line-up Bertabur Bintang Youth With You Season3

LISA BLACKPINK Kembali Jadi Dance Mentor Oxomedia, Jakarta – Platform streaming iQiyi mengumumkan line-up mentor lengkap untuk variety show NextGen terbesar mereka Youth With You Season3. LISA, member girlgroup BLACKPINK, kembali sebagai dance mentor untuk season ini. Setelah berpartisipasi dalam Youth With You Season2, fans LISA di Weibo bertambah 7,47 juta. Popularitas LISA terus menanjak dan menarik […]

Back To Top