Tag: Nadiem Makarim

Menyelisik Alasan Edy Rahmayadi Belum Izinkan Sekolah Tatap Muka

Oxomedia, medan – Pernyataan Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi yang masih menunda Pembelajaran Tatap Muka (PTM) menuai polemik. Beragam respon netizen baik pro maupun kontra membanjiri media sosial. Media massa pun memunculkan berita terkait pernyataan Gubernur Sumut itu dalam beragam perspektif, ada yang objektif, tak sedikit pula yang subjektif dan terkesan ‘menyerang’ mantan Pangkostrad itu. […]

Catut Nama Nadiem Untuk Ambil Alih Kampus, 5 Orang Jadi Tersangka

Oxomedia, Jakarta – Polda Metro Jaya menetapkan lima tersangka kasus pencatutan nama Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Nadiem Makarim), terkait proses pengambilalihan STIE Painan dan STIE Kediri. “Berdasarkan hasil gelar perkara, telah ditetapkan lima orang tersangka,” ujar Kabid Humas Polda Metro Jaya (Kombes. Pol. Drs. Yusri Yunus). Kelima tersangka ini diduga membuat surat palsu […]

Tanpa Paksaan, Sejumlah Siswi Nonmuslim di SMKN 2 Padang Pilih Berjilbab ke Sekolah

OXOMEDIA – Padang ,- Aturan soal siswi nonmuslim diminta berjilbab di SMK Negeri 2 Padang menjadi sorotan. Sejumlah siswi nonmuslim pun menceritakan mereka memilih menggunakan jilbab meski sebenarnya tak pernah ada paksaan agar mereka berkerudung ke sekolah. Salah satu siswi, Elisabeth Angelia Zega, bercerita bahwa dia telah memakai kerudung untuk pergi ke sekolah sejak duduk […]

Back To Top